
Me-monitor sejumlah sensor atau mengendalikan sejumlah alat melalui laman web, kini dapat dilakukan dengan mudah. Board NS.One – yang berbasis AVR ATmega32 (sebelumnya tersedia versi ATmega16) dan software NS.One for Windows – arduino compatible, telah menyediakan dukungan terhadap chip ethernet…